POSTMALANG- Film Horor yang penuh adegan misteri, Perempuan Tanah Jahanam akan menemanai kamu dengana ketegangan yang tiada hentinya.
Perempuan tanah jahanam adalah fim horor yang di rilis tahun 2019, dengan cerita menarik dan plot yang menegangkan.
Dengan diperankan oleh beberapa pemeran Indonesia terbaik seperti Tara Basro sebagai Maya, Marissa Anita sebagai Dini, Asmara Abigail sebagai Ratih, Christine Hakim sebagai Ny Misni. Dan Ario Bayu sebagai Ki Saptadi.
Surtadara Film ini adalah Joko Anwar dimana ia selalu menciptakan film-film horor dengan sentuhan nilai-nilai budaya dan jalan cerita yang berbeda dengan yang lainya.
Sinopsis Perempuan Tanah Jahanam
Berawal dari Perempuan bernama Maya yang sedang menelpon temanya, Dini. Ia merupaka gadis penjaga loket Toll suatu hari seseoranag datang dengan berniat membanatainya.
Namun akhirnya ia selamat namun dari situlah kejadiana-kejadian buruk mengikuti Maya, dengan ditemani Dini ia pergi ke desa tempat ia Lahir, namun keburukan justru mereka dapatkan.
Dini yang malah di bunuh dan dikuliti untuk kemudian kulitnya dijadikan sebuah wayang, akhirnya menghilang.
Baca juga: China Cave Beach in Malang, a Coastal Tourist Destination with White Sand and Clear Water
Baca juga: Lionel Andres Messi Bukan Jawaban untuk Merestorasi Barca
Baca juga: Cagar Alam Pulau Sempu, Surga Tersembunyi di Kota Batu Malang
Maya terus saja mencari Dini hingga ia bertemu dengan Ratih, ratih menceritakan banyak hal kenapa Dirinya di incar oleh warga desa dan terutamana Ny Misni dan Ki Saptadi.
Sebuah kutukan bersemayam di desa tersebut dengan bayi lahir tanpa kulit, yang merupakan kutukan yang di alami oleh Maya.
Sebuah masa lalu dimana seorang dalang yang dituduh menjadi dalang pembunuhan, namun hal itu adalah akal-akalan Nyi Misni yang merupakan penganut aliran Hitam
Melalui Hantu gadis, Maya dituntut untuk melihat ke dalam masa lalu apa yang menimpa dirnya dan keluarganya di desa tersebut.
Seperti apa kisah selanjutnya? Saksikan Perempuan tanah jahanam- RS
Baca juga: Lionel Andres Messi Bukan Jawaban untuk Merestorasi Barca
Baca juga: Cagar Alam Pulau Sempu, Surga Tersembunyi di Kota Batu Malang